Kamis, 18 September 2008

Capitalism Behavior

Jeremy Bentham (1748-1823)

Rasionalitas berpegang pada prinsip maximizing pleasure minimizing painDengan demikian, asumsi yang digunakan oleh Bentham adalah;

kesenangan yang paling besar adalah yang jumlahnya paling banyak (the greatest happiness of the greatest number).

tindakan yang baik adalah segala tindakan yang mengarahkan manusia menambah jumlah kesenangan, sementara tindakan yang tidak mengarah kepada kesenangan atau yang mengurangi jumlahnya adalah tindakan yang tidak baik.

Adam Smith (1776)

Capitalism is based upon individual self interest and the pursuit of monetary gain

Humans are largely ruled by sentiments, feelings and passions. Theology is not a source of guaranteed truth (spencer j. pack on smith’s view)

The capitalist economy is not the result of total conscious planning

Similarly, the moral education and socialization of a human is not the result of total conscious planning. It is the result of the constant feedback of society to the actions of the individual

F.Y Edgeworth (1881)

Egoism merupakan nilai yang konsisten dalam diri setiap manusia yang mempengaruhi setiap keputusan-keputusan hidup, termasuk keputusan ekonomi

KESIMPULAN

Self-Interest = Egoism = Utilitarianism = Individualism = Materialism = Rationalism = CAPITALISM

Tidak ada komentar: